Notice/caution:
adalah salah satu teks fungsional yang berupa petunjuk agar seseorang melakukan atau tidak melakukan sesuatu.
Notice/caution ini dapat berupa phrasa (gabungan kata), clausa (kalimat), atau
berupa gambar/tanda/sign.
Warning: Larangan agar
supaya seseorang tidak melakukan hal tersebut karena dianggap sangat berbahaya.
Jadi, warning hampir sama seperti notice/caution larangan.
Soal
yang biasanya muncul dalam notice/caution:
1.
Function/purpose of the text ( fungsi /
tujuan text ):
- What
is the function of the text?
- What
is the communicative purpose of the notice?
- Why
does the writer write the text?
Functions of the notice:
a.
To give instruction/to instruct people : untuk memberi petunjuk.
b.
To give direction/guidance : untuk
memberi arahan.
c.
To ask people to… : untuk meminta orang
supaya…..
d.
To advise/to suggest/to recommend people
to.. : untuk menganjurkan seseorang
e.
To remind people to… : untuk
mengingatkan seseorang
f.
To warn/to give warning : untuk
memberi peringatan
g.
To ban/to forbid/to prohibit people to.. : untuk melarang orang untuk….
Tidak ada komentar:
Posting Komentar